Apr 28, 2008

Waiting for Miracle

Huh...lama nian tidak nulis diary ini. Banyak sudah kejadian yang lewat, termasuk Ultah Mathew barusan.
Setelah jadi istri pendeta baru terasa bahwa tugas ini tidak mudah. People come for counseling consolation but where are we going to as God's Servant? Tentu saja balik ke Bapa or the Lord. But why sometime God seem so distant?

Sampai saat ini kami masih menanti miracle. We believe that God still doing miracle. I have no other choice than believe that miracle is still going on...

For people who don't know about my struggle... this is to inform that may father was diagnosed for having a colon cancer with no hope for recovery. Hah?

I strongly believe that God is in control and he going to do something beyond my understanding. Since I do not want to be an ordinary Christian with an ordinary life, but expecting to be an extra ordinary one. Of course to receive an extra orndiary life we have to go through extra ordinary trials.

I believe that God is able and available...

Apr 7, 2008

Mathew'sTraits

Mathew is very special, terutama untuk urusan tidur. Ia tidak mudah untuk ditidurin. Butuh waktu dan ketabahan untuk hal ini. Sejak lahir memang untuk nidurin Mathew perlu waktu kadang sampai berjam-jam, sudah itu tengah malam masih bangun beberapa kali untuk nyusu.

Apalagi sekarang setelah bisa jalan bahkan lari, capek ngejar sana-sini. Sekarang saat khotbah Mathew terpaksa harus disingkirkan di luar supaya nggak ngganggu -which never happen to Jozey before-.

Perjalanan panjang dengan mobil bisa jadi sressful karena ia nggak mau di buckle di car seat. Protestnya bisa berupa tangisan dan teriakan yang panjang...

Di rumah, tidak boleh ada pajangan atau 'not-a baby thing' dalam jangkauannya. Kursi dan meja jadi ajang latihan panjat dan lompat.

But he is such a wonderful and adorable baby. Saya mengerti aktif-nya disebabkan rasa ingin tahunya yang besar.

He loves to read books. Kalau lagi rewel dan demanding, dibacain buku langusng diam. Showing interest and curiosity for books.

He is the fan of his brother. Setiap pagi jika bangun duluan, ia akan menuju Jozey membelainya, menciuminya..

He smiles and makes funnny expression for response.

His curiosity make him easy to learn new things.

he is loveable, easy to cuddle, get along with people.